Manga Bogor
Apa sih Manga itu? Kok banyak remaja cewek maupun cowok pada membicarakan yang namanya Manga. Sebelum merujuk ke yang namanya Manga saya akan memberikan penjelasan tentang komik. Kalian pasti tau kan yang namanya komik, semua orang pasti tau komik. Komik adalah cerita yang dilengkapi dengan gambar atau ilustrasi agar pembaca dapat mengerti dan mengetahui apa yang sedang terjadi di cerita.
Manga (漫画 Manga?, Tentang suara ini dengarkan (bantuan·info); English /ˈmæŋ.ɡə/ atau /ˈmɑːŋ.ɡə/) merupakan komik yang dibuat di Jepang, kata tersebut digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang, sesuai dengan gaya yang dikembangkan di Jepang pada akhir abad ke-19. Kata tersebut memiliki prasejarah yang panjang dan sangat rumit di awal Kesenian Jepang. Mangaka (漫画家) (baca: man-ga-ka, atau ma-ng-ga-ka) adalah orang yang menggambar manga.
Apa itu Manga
Saat ini di Jepang sendiri orang dari segala usia membaca manga. Media mencakup karya dalam berbagai genre: aksi-petualangan, asmara, olahraga dan permainan, sejarah drama, komedi, fiksi ilmiah dan fantasi, misteri, detektif, horror, seksualitas, dan bisnis / perdagangan, dan lain-lain. Sejak 1950-an, manga telah terus menjadi bagian utama dari industri penerbitan Jepang, mewakili pasar ¥406 miliar di Jepang pada tahun 2007 (sekitar $3.6 miliar) dan ¥420 miliar ($5.5 miliar) pada tahun 2009. Manga juga telah mendapatkan pembaca di seluruh dunia yang signifikan.
Di Eropa dan Timur Tengah pasar manga bernilai $250 juta. Pada tahun 2008, di Amerika Serikat dan Kanada, pasar manga senilai $ 175 juta. Pasar di Perancis dan Amerika Serikat memang sama. Cerita manga biasanya dicetak dalam hitam putih, meskipun beberapa manga penuh warna sudah ada (contoh Colorful). Di Jepang, manga biasanya serial di majalah manga besar, sering mengandung banyak cerita, masing-masing disajikan dalam satu episode kemudian dilanjutkan dalam edisi berikutnya.
Jika cerita seri ini berhasil, bab dikumpulkan dan dapat dipublikasikan ulang. Pada buku paperback yang biasa disebut tankōbon. Seorang seniman manga biasanya bekerja dengan beberapa asisten di sebuah studio kecil. Seniman tersebut berhubungan dengan editor kreatif dari perusahaan penerbitan komersial. Jika seri manga cukup populer, mungkin animasi setelah atau bahkan disaat manga sedang berjalan. Terkadang manga terpusat pada dahulu sebelumnya yang terdapat aksi langsung atau film animasi.
Komik Manga
Bagi sebagian orang, membaca komik maupun manga adalah hobby yang sangat menyenangkan. Betapa tidak dilihat dari segi cerita maupun gambar semuanya terlihat lucu dan menarik. Tidak heran banyak anak anak ketika datang ke toko buku, hanya rak bagian komik dan anime saja yang menjadi sasaran mereka. Namun pada kenyataan nya komik dan anime digemari semua kalangan di dunia, mulai dari anak, remaja hingga orang dewasa.
Pernahkah anda sadar, apa sih perbedaan komik dan manga? Mungkin pertanyaan itu masih saja ter-lontar ketika kita sering mendengar 2 istilah yang berbeda itu. Pada dasarnya komik dan anime adalah sama, yaitu buku bergambar yang menceritakan suatu kisah. Disini yang membedakan keduanya adalah asal dan ciri khas dari masing-masing.
Perbedaan yang bisa kita lihat adalah istilah komik sendiri berasal dari negara barat. Manga memiliki ciri-ciri yang menceritakan tentang kisah superhero seperti contohnya cat woman, superman, spider man dan tokoh super hero lainnya. Alur cerita yang sedikit melompat, terkadang hal ini membuat sebagian orang bingung dengan alur ceritanya karena tidak mengerti sepenuhnya isi cerita.
Ingin ANAK anda Pintar Melukis
Kanvas, Juga MANGA? OHAYO saja
Di dalam Manga bentuk susunan gambar yang rapi dan pemilihan warna kotak. Maksudnya jika anda perhatikan lebih detail, anda pasti menemukan bahwa gambaran pada komik tidak pernah keluar dari kotak kota yang ada. Ini akan membuat komik terkesan lebih kaku daripada manga karena tidak bisa mengekspresikan desain dan ide lebih baik.
Karakter Manga
Bentuk karakter yang proporsional dan juga cara menggambar yang cenderung di block. Bentuk gambaran pada komik biasanya memiliki tubuh yang proporsional dengan pemilihan warna yang block hitam dan putih saja, tidak ada arsiran atau degradasi warna. Namun tidak semua komik memiliki pemilihan warna block hitam putih saja, saat ini sudah ada perubahan dalam pembuatan komik. Efek gradasi dan full color warna sudah dapat anda temui di dalam komik.
Perbedaan Manga dengan Lukis Biasa
Mari kita simak apa yang menjadi perbedaan dari manga. Dari sisi pembuatan, manga biasanya dibuat di negara asia yaitu jepang dan korea. Memiliki ciri ciri yang menceritakan tentang karakter di luar superhero dan imajinasi dari pembuatnya. Alur cerita lebih detail dan terkadang memiliki cerita yang mundur ke belakang sehingga mudah untuk dipahami karena tidak ada cerita yang lompati. Bentuk susunan gambar tidak baku dan tidak ter kotak, anda seringkali akan menemukan karakter yang melewati pembatas kotak sehingga terlihat lebih ekspresif.
Ayah Bunda untuk manga bentuk karakter juga tidak selalu proporsional, seperti contohnya kepala yang lebih besar, lengan yang lebih kurus, selalu ada bagian tubuh tertentu yang dibuat berbeda dan tidak proporsional. Dari rambut juga ditemukan lebih runcing dan tajam dibandingkan komik. Bentuk warna yang selalu hitam putih, anda tidak akan pernah menemukan manga yang berwarna utuh. Biasanya warna hanya pada sampul dan halaman bagian depan saja. Memiliki gradasi yang kuat dan arsiran bisa ditemukan hampir di seluruh isi buku. Ini dikarenakan buku hanya memiliki hitam dan putih sehingga penting untuk menambahkan efek gradasi agar terlihat lebih menarik.
Apa Hubungannya Komik Dengan Manga
Lalu jika ditanya mana yang lebih baik, tentu jawabannya sangat subyek. Tergantung selera masing masing, ada yang lebih menyukai manga karena lebih ekspresif dan kreatif, ada pula yang menyukai komik karena pembentukan karakter yang rapi dan alur superhero. Namun tidak dapat dipungkiri bahwa manga memiliki pendukung lebih banyak, karena selalu didukung dengan uniknya cerita dan gambar yang tidak baku.
Baca Juga : Sanggar Lukis Anak Bogor
Terus emang apa hubungannya komik sama yang namanya Manga? ya tentu ada hubungannya lah! Manga itu adalah kata komik dalam bahasa jepang, Manga (漫画) bisa dibaca man-ga atau ma-ng-ga (bukan mangga buah lo ya >,< ). Jadi kata-kata Manga digunakan khusus untuk membicarakan tentang komik Jepang. Kalau ada gambar pasti ada yang menggambar kan, nah yang menggambar dan mengarang Manga ini namanya Mangaka (漫画家) bisa dibaca man-ga-ka atau ma-ng-ga-ka. Seperti halnya Manga. Mangaka adalah sebutan Jepangnya komikus (orang yang menggambar / mengarang komik).
Ingin ANAK anda Pintar Melukis
Kanvas, Juga MANGA? OHAYO saja
Manga Berasal Dari Jepang
Di Jepang banyak majalah Manga yang didalamnya terdiri dari beberapa judul manga. Setiap manga biasanya mengisi belasan sampai puluhan halaman di majalah itu (satu chapter/bab). Biasanya manga yang sudah sukses atau yang sedang populer bisa diangkat ke dalam bentuk ANIME (animasi). Beberapa contoh manga populer yang sudah diangkat ke dalam bentuk anime. Anime tersebut adalah Naruto, Bleach, Dragon Ball, One Piece, Fairy Tail, dan masih banyak lagi.
Bukan hanya bentuk anime saja, beberapa yang sukses dan populer juga diangkat kedalam bentuk Live Action (versi manusia), contohnya Death Note, Detective Conan, Crows (Crows Zero), 20th Century Boys, dan lain-lain.
Beberapa cerita didalam novel/visual novel biasanya juga diangkat kedalam bentuk manga, contohnya Death Note, Sword Art Online (anime sedang populer di musim ini) dan lain-lain.
Kelas Manga Ohayo Drawing School Cimanggu
Setelah beberapa lama, chapter manga dari majalah manga itu akan dikumpulkan dan dicetak ke dalam bentuk buku berukuran biasa. Ukuran yang disebut Tankōbon (biasa disebut volume). Manga dalam bentuk tankōbon ini dibuat dengan kertas yang berkualitas tinggi dan berguna untuk orang-orang yang tidak membeli atau malas membeli majalah-majalah manga yang biasa terbit setiap minggu. Manga bentuk tankōbon ini biasanya diterjemahkan ke dalam berbagai macam bahasa sesuai negara masing-masing.
Ohayo Cimanggu Free Trial
Saat mencoba untuk Trial kelas Manga di Ohayo School Cimanggu. Manga Ohayo Cimanggu diajar oleh tenaga pengajar yang sudah berpengalaman. Dalam hal belajar melukis, mulai dari mewarnai, manga, anime, kanvas dan lain-lain. Bahagianya Ayah dan Bunda yang memiliki anak yang berbakat dengan Manga. Anak ayah bunda dapat mencoba kelas Manga di Ohayo Drawing School Cimanggu. Dengan belajar Manga anak Ayah bunda akan semakin kreatif dan semakin akan semakin mengembangkan diri. Belajar Manga nanti akan sangat berguna mempersiapkan diri menjadi anak yang kreatif dan tangguh untuk meraih masa depannya.
Kelas Manga Ohayo Drawing School Cimanggu
Kelas Manga Cimanggu saat ini sudah banyak murid yang belajar. Manga Ohayo nanti anak Ayah bunda memiliki komunitas yang menyukai Manga. Dalam komunitas itu dapat berbagi ilmu sehingga perkembangan manga anak Ayah Bunda semakin maju. Untuk mencoba kelas trial Manga dapat menghubungi Ohayo Drawing School Cimanggu dari senin sampai sabtu di jam 08.00 wib sampai dengan jam 18.00. Untuk hari sabtu sampai dengan 15.00 Wib. Sampai ketemu di kelas Manga Ohayo Drawing School Cimanggu ya.
Ingin ANAK anda Pintar Melukis
Kanvas, Juga MANGA? OHAYO saja
Manga Bogor, Kursus Manga Bogor, Les Manga Bogor, Sekolah Manga Di Bogor, Les Manga Di Bogor, Tempat Kursus Manga Di Bogor, Les Gambar Manga Bogor, Komunitas Manga Bogor.
Pelayanan yang sangat baik, ruangan belajar yang bersih dan nyaman dan guru-guru yang sangat profesional
terimakasih Reviewnya Pak
Pelayanan dan ruangan yang RAMAH ANAK.
Memfasilitasi media dan layanan untuk memacu bakat dan kreatifitas anak.
Terimakasih Bu reviewnya
Fasilitas yang tersedia lengkap dan mendukung kreatifitas anak. Guru dan pegawainya juga sangat ramah.
terimakasih mbak..
ingin tanya belajar melukis mulai dari usia brp ya kak
Selamat Malam Kak Daniel, untuk kelas melukis minimal di 5th ya Kak.. terima kasih
Boleh minta brosurnya,biaya dll
selamat pagi Pak Wahyu, maaf ada no WA pak< agar kami informasikan ke WA bapak? terima kasih
Selamat pagi boleh tau untuk biaya belajar manga, trims
Selamat Malam ibu Leonie, baik ibu Leonie, maaf nanti CS Ohayo lukis akan menghubungi ibu Leonie, mohon maaf boleh kami ketahu no Hp ibu yang dapat kami informasikan perihal biaya belajar manga, terima kasih
ohayo lukis cimanggu
087874344688 (call,sms,WA)